Tali Air di Kawasan Kota Tua Diperbaiki
access_time Rabu, 03 Maret 2021 23:02 WIB
videocamKameramen : Muhammad Ibnu Aqil
video_callEditor : Febriansyah
Satuan Pelaksana (Satpel) Bina Marga Kecamatan Taman Sari, Jakarta Barat, memperbaiki 12 tali air yang berada di kawasan Kota Tua. Perbaikan dilakukan secara manual dengan mengerahkan tujuh personel, Rabu (3/2/2021).